Konsep Dasar Sistem Koordinat Kartesius



Oleh : Admin Gema

          
Sistem koordinat kartesius adalah tempat bertemunya titik-titik antara sumbu X dan Sumbu Y, biasanya ditulis (x,y) atau (absis, ordinat) yang pertama kali ditemukan oleh Rene Descartes. Berikut yakni hal-hal penting yang berkaitan dengan dengan sistem koordinat Kartesius :
            >>>     Sistem koordinat kartesius, terbentuk oleh dua buah garis yang saling tegak lurus, yaitu antara sumbu 
                       X dan sumbu Y
            >>>    Sumbu X biasanya garis lurus horisontal tempat kedudukan titik absis.
>>>         Sumbu Y biasanya garis lurus vertikal tempat kedudukan titik ordinat.

Sistem koordinat kartesius terbagi atas 4 wilayah/daerah yang biasanya disebut kuadran, yaitu:
Kuadran I   ==============>> (x,y) = (posisitif,positif)
Kuadran II  ==============>> (-x,y) = (negatif, positif)
Kuadran III  ==============>> (-x,-y) = (negatif, negatif)
Kuadran IV  ==============>> (x,-y) = (positif, negatif)






















Sumber :
Gunarto, Dedi. 2008. Cerdas Matematika Kelas 4-6 SD.Yogyakarta : Pustaka Widyatama.


Sumber http://gemarmatematika21.blogspot.com

Berlangganan Informasi Terbaru:

0 Response to "Konsep Dasar Sistem Koordinat Kartesius"

Posting Komentar